HP4880
Keringkan, Tata, dan Atur rambut sesuai keinginan Anda
Kontrol pengeringan rambut dry Anda dengan Kontrol JetSet. Daya pengeringan profesional 1900W dan beberapa pengaturan berarti hasil yang hebat – dari rambut kering hingga siap tertata.
See all benefitsSayangnya produk ini sudah tidak tersedia lagi
Jika Anda berhak mendapatkan keringanan PPN untuk peralatan medis, maka Anda bisa mengklaimnya untuk produk ini. Jumlah PPN akan dikurangi dari harga yang tercantum di bawah ini. Lihat detail selengkapnya nya dalam keranjang belanja Anda.
Kecepatan dan panas yang diperlukan bisa diatur dengan mudah untuk mendapatkan penataan rambut yang sempurna. Enam pengaturan yang berbeda memberikan kontrol penuh untuk penataan yang khusus dan akurat.
Konsentrator pengering rambut bekerja dengan mengarahkan hembusan udara melalui bukaan pada area tertentu. Ini akan menghasilkan penataan yang akurat dan cocok untuk sentuhan ulang atau menyelesaikan penataan.
Fungsi profesional yang harus dimiliki oleh penata rambut. Tombol Cool Shot akan memberikan hembusan udara dingin yang intens. Digunakan setelah penataan untuk memberikan sentuhan akhir dan merampungkan penataan rambut.
Pengait karet terletak di ujung pegangan dan memberikan opsi penyimpanan lain, secara khusus nyaman untuk penggunaan di rumah atau ketika menginap di hotel.
Pengering rambut 1900W ini menghadirkan hembusan udara dan daya pengering tingkat optimal untuk hasil indah setiap hari.
Fitur TurboBoost khusus dirancang untuk mengeringkan rambut dengan cepat serta melindungi rambut dengan memberikan pengeringan yang andal tanpa harus meningkatkan suhu.
Bentuk yang lebih panjang menghasilkan fleksibilitas yang lebih baik dan kemudahan pemakaian, sehingga Anda bisa menggunakannya di mana saja yang Anda inginkan.
Kisi masukan udara pada pengering rambut ini dapat dilepaskan untuk pembersihan. Lepaskan dan bersihkan secara teratur untuk mencegah penumpukan kotoran.