HC1055/15
Bergerak dengan aman, sentuhan lembut, perawatan profesional
Baru! Pemangkas rambut anak dari Philips dengan suara motor super senyap, pisau profesional dengan ujung bulat yang didesain khusus, berbagai panjang sisir dan desain anti-air yang bisa memberikan anak Anda potongan rambut profesional di rumah Anda sendiri.
See all benefitsSayangnya produk ini sudah tidak tersedia lagi
Jika Anda berhak mendapatkan keringanan PPN untuk peralatan medis, maka Anda bisa mengklaimnya untuk produk ini. Jumlah PPN akan dikurangi dari harga yang tercantum di bawah ini. Lihat detail selengkapnya nya dalam keranjang belanja Anda.
IPX 7 berarti pemangkas ini tahan air. Anda dapat membersihkan pemangkas rambut dengan aman dan mudah di dalam air setelah digunakan.
Beberapa sisir dengan setelan panjang 1 mm hingga 12 mm.
Pisau profesional dengan pemotong keramik yang lebih pendek dan ujung bulat dapat dengan mudah menangkap dan memotong rambut anak-anak yang halus tanpa menarik rambut atau menggores kulit.
Mudah menangkap & memotong rambut anak-anak yang halus dan tidak rata.
Melindungi kulit anak yang lembut dari luka atau goresan.
Kebisingan ultra rendah 55db(A) saat beroperasi, memberikan pengalaman yang tenang bagi anak.
Pisau ramping untuk memudahkan memangkas rambut anak-anak, dirancang untuk menjangkau bagian yang sulit di sekitar telinga dengan mudah.
Aksesori
Daya
Desain
Servis
Mudah digunakan