HX6942/04
Menyempurnakan pembersihan
Teknologi inovatif memberikan hasil yang lebih baik. Kini ada cara yang menjamin kesehatan mulut yang lebih baik, yaitu Philips Sonicare FlexCare baru yang bekerja sesuai dengan kebutuhan perawatan mulut Anda.
See all benefitsSayangnya produk ini sudah tidak tersedia lagi
Jika Anda berhak mendapatkan keringanan PPN untuk peralatan medis, maka Anda bisa mengklaimnya untuk produk ini. Jumlah PPN akan dikurangi dari harga yang tercantum di bawah ini. Lihat detail selengkapnya nya dalam keranjang belanja Anda.
Kepala sikat ProResult memiliki kontur yang pas, rentang bulu sikat yang lebih lebar, dan gerakan sapuan yang lebih luas sehingga memberikan cakupan pembersihan gigi yang lebih baik.
3 mode penyikatan fleksibel, 2 rutinitas pembersihan pribadi.
Timer interval 30 detik memberitahukan bila Anda sudah selesai membersihkan setiap kuadran mulut dan memberi tanda agar Anda melanjutkan membersihkan sehingga pembersihan mulut berlangsung lebih konsisten
Timer 2-menit pada sikat gigi listrik Philips Sonicare ini membantu memastikan Anda mengikuti lama penyikatan gigi yang disarankan ahli gigi
Siklus menyikat gigi selama satu menit dalam mode Clean untuk pembersihan cepat.
3 menit untuk rutinitas perawatan yang lebih lama.
Daya
Spesifikasi teknis
Desain dan lapisan
Layanan
Mudah digunakan
Item yang disertakan
Performa pembersihan
Mode